All New Yamaha NMax 155 memiliki tiga pilihan tipe, yaitu Standard (Rp 30,2 juta), Connected (Rp 31,450 juta) dan Connected/ABS (Rp 34,4 juta) masing-masing varian yang ditawarkan Connected/ABS yang menawarkan fitur paling komplit.
All New NMax 155 mengusung fitur konektivitas dengan smartphone yang terkoneksi dengan aplikasi Y-Connect (Yamaha Motorcycle Connect) berbasis bluetooth.
email dan pesan yang dapat terlihat di layar speedometer Ada Fuel Consumption yang dapat membantu pengguna menganalisa pemakaian bahan bakar saat berkendara. Lalu parking location. Pengguna bisa langsung mengetahui lokasi parkir terakhir saat terhubung dengan aplikasi.
All New NMAX varian tertinggi sudah dilengkapi sistem pengereman anti-lock braking system telah dibekali fitur penjaga deselerasi di semua rodanya bertujuan untuk meminimalisir roda terkunci kala melakukan pengereman mendadak.
Menggendong mesin 4membuat motor irit bahan bakar, teknologinya itu juga menyajikan torsi yang merata di setiap putaran mesin. Daya maksimal yang dihasilkan sebesar 15,1 Hp pada 8.000 rpm dan torsinya 13,9 Nm di putaran 6.500 rpm.