Categories
otomotif sepeda motor yamaha

yamaha r7 pengganti r6

resmi meluncurkan motor sport baru Yamaha YZF-R7. Motor sport Yamaha R7 ini diluncurkan sebagai pengganti Yamaha YZF-R6.

mengadopsi mesin 689 cc yang sama dengan MT-07. Mesin Crossplane 2 (CP2) dua silinder DOHC delapan katup dengan pendingin cairan yang sudah sesuai Euro 5 tersebut mampu menyemburkan tenaga hingga 73.4 PS pada 8.750 rpm dengan torsi maksimal 67 Nm pada 6.500 rpm.

hadir dengan pengaturan ECU baru dan pengaturan suplai bahan bakar yang dioptimalkan YZF-R7 menggunakan mesin yang sama dengan Yamaha MT-07.

dengan suspensi depan upside-down KYB berdiameter 41 mm yang dapat disetel. Penyetelan kompresi ada di garpu depan sebelah kiri dan rebound di sebelah kanan. Sementara di bagian belakang terdapat monoshock yang dipasang secara horizontal dan dapat disesuaikan preload dan rebound.

memiliki bobot hanya 188 kg. Motor ini memiliki rangka tubular yang ramping, bahkan Yamaha menyebut lebih ramping daripada R25 dan R15.

Ada dua pilihan warna untuk R7 yakni Icon Blue dengan panel kontras biru matte tua serta warna Yamaha Black yang memadukan finishing hitam gloss dengan grafis minimal. Yamaha YZF-R7 diperkirakan bakal dijual di dealer Yamaha Eropa pada Oktober 2021.

Leave a Reply

Your email address will not be published.